Selamat pagi teman pioners
Salam sehat dan semangat
Belajarlah keikhlasan dari akar pohon.
Akar itu letaknya tersembunyi di dalam tanah dan tidak banyak manusia peduli dan mengaguminya.
Walau begitu, dia tetap bekerja siang dan malam tanpa mengenal lelah dan pamrih untuk kehidupan batang dan dedaunan.

Suka
Komentar
Membagikan
Nguyên Hội
Hapus Komentar
Apakah Anda yakin ingin menghapus komentar ini?